Kegiatan di bidang kesehatan yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas sumber daya menusia di Desa Landih yang terorganisir dan terintegrasi dengan Pemeritah Daerah Kabupaten Bangli guna mejudkan Indonesia emas 2045. Desa Landih melalui kegiatan di bidang kesehtan ini terus berupaya untuk meningkatkan akses pelayanan Kesehatan kepada Masyarakat. Ada beberapa kegiatan yang dilaksanakan Desa Landih di Tahun 2024 diantaranya:
Kegiatan yang sudah berjalan dengan baik berperan besar dalam upaya peningkatan kesehatan ibu dan anak di Desa Landih. Kegiatan ini tidak hanya meningkatkan akses layanan kesehatan, tetapi juga memperkuat peran masyarakat dalam menjaga kesehatan keluarga.
Sumber biaya dari kegiatan bidang Kesehatan Desa Landih Tahun 2024 ini bersumber dari Dana Desa APBN dan Penerimaan yang sudah tertuang dalam APBDes Landih Tahun anggaran 2024 dengan rician anggaran biaya Rp. 231.595.000,00 dengan realisasi anggaran Rp. 173.219.000,00 untuk lebih rinci bisa dilihat pada lampiran file pdf.
Unduh Lampiran:
RINCIAN KEGIATAN BIDANG KESEHATAN TAHUN ANGGARAN 2024