Selamat Datang di Website Resmi Desa Landih, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli.  Media komunikasi dan transparansi Pemerintah Desa Landih untuk seluruh masyarakat. Silahkan datang ke Kantor Desa Landih meminta PIN jika Anda ingin melihat data yang terdaftar di Data Kependudukan, atau ingin melaporkan sesuatu ke Pemerintah Desa.

Artikel

Kunjungan Lapangan Tim Penilai Lomba Desa Kabupaten Bangli di Desa Landih

20 April 2021 18:42:59  admin-landih  471 Kali Dibaca  Berita Desa

Landih – Lomba Desa tingkat Kabupaten Bangli di mulai bulan Maret dengan mengumpulkan berkas lomba yang akan di nilai oleh tim penilai kabupaten, kemudian dilanjutkan dengan presentasi oleh Perbekel Landih pada tanggal 22 Maret. Dari empat Desa yang mengikuti lomba dua desa yang masuk nominasi juara akan menerima kunjungan lapangan dari tim penila. Adapun desa yang masuk nominasi juara setelah dilakukan penialaian administrasi dan presentasi adalah Desa Yangapi dan Desa Landih. Desa Landih yang masuk nominasi menerima kunjungan lapangan pada tanggal 20 April 2021.

Rombongan dipimpin Kadis Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Kabupaten Bangli, Drs. I D B Riana Putra, M.Si, dan diterima Camat Bangli Drs. I Wayan Wardana bersama Perbekel Landih I Wayan Suarta. Lomba desa ini, untuk mengevaluasi sekaligus mendorong dan memotivasi masyarakat untuk berpartisipasi dalam kegiatan pembangunan desa.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Media Sosial

 Pemerintah Desa

 Agenda

Belum ada agenda

 Sinergi Program

Prodeskel Pajak Online

 Statistik

 Komentar

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:27
    Kemarin:1.007
    Total Pengunjung:357.683
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.191.5.62
    Browser:Mozilla 5.0

 Arsip Artikel